Dalam rangka mengkomunikasikan perkembangan kegiatan dan keikutsertaan komite dalam mendukung dan memfasilitasi aspirasi orang tua, program serta kemajuan SDN Polisi 4 Bogor, maka diedarkan 1150 lembar Buletin Komite kepada orang tua murid, dan penyelenggara pendidikan di SDN Polisi 4 Bogor mulai Jumat, 30 Oktober 2009
Bulletin Komite SDN Polisi 4 Bogor Vol 1..Klik
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungan dan komentar Bapak/Ibu ,Saudara/i dan adik-adik.Untuk melihat komentar lainnya, klik "Muat Yang Lain".