Guru
(puisi pengiringi koor Hynme Guru, ditulis dan dibacakan oleh Faradilla siswi kelas 6D )
Guru,Kami akan melangkah terus dan terus
Kelak rindu Kami selalu ;
Candamu,tawamu,marahmu,kasihmu
Ilmu yang Kau punya Kau wariskan semua kepada Kami
Agar Kami dapat meraih bintang
Itulah cita dan cintamu pada Kami
Kami sedih tuk berpisah denganmu,Guruku
Kami tahu kedisiplinan, hukuman mendidik
dan Cintamu untuk kami adalah pijakan
agar Kami jujur melangkah
hanya kata;
terima kasih, terima kasih, terima kasih Guruku
nama dan kasihmu terukir indah di hati kami
selamanya....
Hall Gedung Biotrop ,Jl Raya Tajur Kota Bogor, Rabu 22 Juni 2011
M.Yusuf
(-̩̩̩-̩̩̩_-̩̩̩-̩̩̩) Kangen ╮(^▽^)╭
BalasHapus